HUT Kabupaten Pangkep ke-64, Bupati Muhammad Yusran Lalogau Ajak Masyarakat Teruskan Perjuangan Bergerak Bersama Tingkatkan Kualitas Hidup dan Kesejahteraan.

    HUT Kabupaten Pangkep ke-64, Bupati Muhammad Yusran Lalogau Ajak Masyarakat Teruskan Perjuangan Bergerak Bersama Tingkatkan Kualitas Hidup dan Kesejahteraan.
    Bupati Pangkep H Muhammad Yusran Lalogau Sambut Kehadiran Penjabat Gubernur Sulsel Dr. Drs. Bahtiar Baharuddin, M.Si diacara Peringatan HUT Pangkep ke-64

    PANGKEP - Bupati Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan (Pangkep) H Muhammad Yusran Lalogau, SP, MSi saat menyambut kehadiran Penjabat Gubernur Sulawesi-Selatan Dr Drs Bahtiar Baharuddin M, Si di acara puncak Peringatan HUT Pangkep ke-64 dihalaman Kantor DPRD Pangkep Rabu (27/2/2024).

    Mantan Ketua DPRD Kabupaten Pangkep mengajak  Masyarakat Pangkep untuk teruskan perjuangan bergerak bersama dan terus tingkatkan kualitas hidup dan kesejahteraan masyarakat.

    Bupati Muhammad Yusran Lalogau mengajak seluruh masyarakat Kabupaten Pangkep agar melanjutkan perjuangan dan cita-cita para pemimpin terdahulu, serta menjadikan momen ini sebagai penyemangat dalam mewujudkan kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat Kabupaten Pangkep.

    Puncak peringatan hari jadi Kabupaten Pangkep ke-64  tersebut digelar dengan mengadakan pameran , hiburan rakyat, serta peresmian sejumlah proyek oleh penjabat Gubernur Sulawesi-Selatan dan beberapa kegiatan lainnya. 

    Peringatan hari jadi Kabupaten Pangkep ke-64 tahun 2024 kali ini, mengusung tema Bergerak bersama dan terus tingkatkan kualitas hidup dan kesejahteraan masyarakat.

    " Dengan Hari jadi Kabupaten Pangkep ke - 64 tahun 2024 Ini, telah  mengingat momen perjuangan dari para pendahulu kita,   suatu nilai-nilai wujud yang harus kita pertahankan dan kita lestarikan yang menjadi penyemangat untuk kita semuanya, " jelas Bupati Pangkep H Muhammad Yusran Lalogau.

    Selain itu Bupati juga mengingatkan untuk senantiasa membangun terus sinergitas dan soliditas semua pihak yang ditunjang dengan kerja keras, bersatu dan berkarya di era baru setelah beberapa  tahun  berperang dengan Covid-19.

    "Maka bersatu tidak boleh ditinggalkan, karena Pangkep bisa besar karena bersatu. Kemudian saat ini kita harus menunjukkan karya. Kita harus berlomba untuk menyelesaikan permasalahan yang ada dengan menggunakan semua potensi yang kita miliki dengan efisiensi, supaya Kabupaten Pangkep semakin Hebat, dan  maju lebih cepat, (Herman Djide)

     

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Monitoring Harga Sembako, Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Peringatan Hut ke-64 Kabupaten Pangkep,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dalam Rangka Membangun Kondusifitas di Wilayah, Satgas Yonif 115/ML Tingkatkan Komunikasi Sosial dengan Tokoh Masyarakat Kampung Tirineri 
    Panitia Mantapkan Persiapan Mubes II Kerukunan Keluarga Luwu Timur di Makassar
    Kedatangan Para Delegasi Tandai Akan Dimulainya KTT World Water Forum Bali
    Kapolsek Minasatene Didampingi Bhabinkamtibmas Hadiri Loka karya mini lintas sektor Triwulan II
    Acara Penamatan Ke 17 dan Gelar Karya SMKN 3 Pangkep dengan Prestasi Gemilang
    Peduli Terhadap Korban Bencana Kebakaran,  SMK 1 Pangkep Berikan Bantuan Sembako dan Uang
    Kapolsek Bungoro, Kompol Nico Ericson Reinhold, Hadiri Pembukaan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Perhitungan Suara Tingkat Kecamatan Bungoro
    Upaya Cegah Stunting, Dinas Perikanan Sosialisasi Gemar Makan Ikan
    Komunitas Squad Dragon Black For MYL Gelar Silaturrahmi dengan Ketua TIM MYL Jilid-2 Arfan Tualle
    Kapolsek Liukang Tangaya Laksanakan Anev Bulanan untuk Tingkatkan Kinerja Anggota
    Personil Polsek Liukang Tangaya Aktifkan Sosialisasi Call Center 110 kepada Warga 
    Diduga Tempat Arena Sabung Ayam , Kapolsek Ma'rang Iptu Rahmania Pimpin Personel Lakukan Pembongkaran
    Realisasi Program Dana Desa 2024, Kepala Desa Bulu Tellue Hariadi: Digunakan  Untuk Percepatan Pengentasan Kemiskinan  Esktrem dan stunting
    Kapolres Pangkep  AKBP Ari Kartika Bakti Ucapkan Selamat Atas Pelantikan DPC Lembaga Badik Celebes Pangkep
    Terapkan Merdeka Belajar, Kepsek SDN 25 Taraweang Nurliah: Tingkatkan Hasil Kreasi Keterampilan Siswa
    Jelang Pemilu, Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya  Tingkatkan Kunjungan ke Warga Binaan
    Kapolsek Bungoro, Kompol Nico Ericson Reinhold, Hadiri Pembukaan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Perhitungan Suara Tingkat Kecamatan Bungoro
    Ciptakan Pemilu Aman dan Damai Dari Sulsel Untuk Indonesia, Kajati Sulsel Leonard Eben Ezer Simanjuntak: Jangan Golput, Mariki Semua ke TPS Gunakan Hak Pilih 14 Pebruari 2024

    Ikuti Kami